aZnGO7CmWNAcFEEPGLxW9JB0TB6rvGl7wfQ0IjDB

Undangan Pelatihan KSM 2016





Assalamu’alaikum wr.wb.
Salam sejahtera kami sampaikan, semoga kita semua selalu ada dalam lindungan Allah SWT.
Dalam rangka meningkatkan kompetensi guru dan mempersiapkan KSM 2016, kami bekerjasama dengan penerbit Yrama Widya untuk mengadakan pelatihan bagi guru mata pelajaran Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, dan Ekonomi  yang insya Allah akan dilaksanakan pada :
Hari                 :  Sabtu
Tanggal           :  21  November 2015
Waktu              :  Pkl. 09.00 sampai selesai
Tempat            :  Aula PSBB MAN Cipasung
Acara               : Terlampir
Untuk itu kami mengundang guru mata pelajaran tersebut di atas dari Madrasah yang Saudara pimpin masing-masing satu orang guru, kuota guru permadrasah terlampir.
Untuk tertib acara pelatihan,  maka dimohon untuk mengirimkan nama – nama guru yang akan diikut sertakan melalui email : man.cipasung@yahoo.com atau SMS melalui No.  082127846601  paling lambat tanggal 16 November 2015. Para peserta mendapat sertifikat dan makan siang.
Demikian undangan ini disampaikan, atas kerjasama dari Bapak, Ibu, Sdr. Kami ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum wr.wb.



ACARA PELATIHAN KSM
Sabtu 21  November 2015
NO
WAKTU
MATERI
TEMPAT
NARASUMBER
1
09.00 – 10.00
Pembukaan dan Kuliah Umum
Aula  PSBB
Kepala MAN Cipasung
2
10.00 – 12.00
Pelatihan KSM:
1.  Matematika

2. Fisika

3. Kimia

4. Biologi

5. Ekonomi


Kelas Matematika

Kelas Fisika

Kelas Kimia

Kelas Biologi

Kelas Ekonomi

Sukirno (Penulis buku Matematika Erlangga)
Martin Kanginan

Haris Watoni (Penulis Buku Kimia)
“TOBI” Tim Olimpiade Biologi Indonesia
Pratama (Pembuat soal Olimpiade)
3
12.00 – 12.30
Isoma
Aula BSBB
Panitia
4
12.30 – 14.00
Lanjutan
Kelas  masung-masing
Narasumber masing-masing
5
14.00 - Selesai
Penutupan dan pembagian sertifikat
Aula PSBB
Panitia



DAFTAR QUOTA PESERTA PELATIHAN KSM
GURU MAPEL DI KAB TASIKMALAYA
21-Nov-15
NO
NAMA MADRASAH
MATEMATIKA
FISIKA
KIMIA
BIOLOGI
EKONOMI
1
MAN CIPASUNG
2
2
2
2
2
3
MA DAAR EL FIKRI
1
1
1
1

4
MA NURUL IMAN
1
1
1
1

8
MA AL HAMIDIYAH




1
9
MA AL IKHLAS PD.KEMBANG




1
10
MA AL MURSALIN SALAWU
1



1
11
MA MANBAUL ULUM
1
1
1
1
1
12
MA AL FURQON
1
1
1
1

14
MAN SUKAMANAH
1
1
1
1
1
22
MA BUNGURSARI
1
1
1
1
1
25
MA YP CILENGA
1
1
1
1
1
27
MAN KIARAKUDA CIAWI
1
1
1
1
1
29
MA AL MUNIROH




1
31
MA ASSA'ADAH
1
1
1
1

35
MA SERBA BAKTI
1
1
1
1
1
37
MAN CIBALONG
1
1
1
1
1
41
MA AL ROHMAH CIPAINGEUN

1
1
1
1
43
MAN CIKALONG
1
1
1
1
1
50
MA ATTORIYYAH CIKATOMAS
1
1
1
1
1
54
MAN BANTARKALONG
1
1
1
1
1
58
MA AL ISLAM MANONJAYA
1
1
1
1
1
62
MAN SALOPA
1
1
1
1
1
69
MA BAITUL HIKMAH
1
1
1
1
1

JUMLAH
20
20
20
20
20
KET :
Kepada Madrasah yang tercantum dalam quota di atas supaya mendaftarkan nama-nama  

grunya paling lambat tanggal 16 Novembar 2015 pada email : man.cipasung@yahoo.com

 atau melalui SMS nomor : 082127846601





Surat Undangan Resmi Bisa Didownload di sini!

Related Posts
MAN CIPASUNG TASIKMALAYA
MAN Cipasung terletak di Kabupaten Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat, tepatnya di lingkungan Pesantren Cipasung Desa Cipakat Kecamatan Singaparna kira-kira 14 km dari Kota Tasikmalaya arah Garut. Berada pada lingkungan pesantren dengan santri dari berbagai daerah mewarnai madrasah dengan karekteristik murid yang heterogen.

Related Posts

Posting Komentar